11 C
New York
Jumat, Maret 14, 2025

Buy now

Walikota Serang Terima Audiensi OSN Matematika dan IPA Kota Serang tingkat Nasional

SERANG – Pemerintah Kota Serang menerima kunjungan gelar Audiensi dengan peserta OSN Matematika dan IPA yang mewakili Kota Serang di Tingkat Nasional. Kamis (27/7)

Kegiatan audiensi tersebut diselenggarakan di aula Sekretariat Daerah Kota Serang, yang dihadiri langsung oleh Wali Kota Serang Syafrudin, Asda III Kota Serang dan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Serang.

Dalam sambutannya Wali Kota Serang Syafrudin turut berterimakasih kepada para Pembina yang sudah membantu para peserta dalam proses pembelajaran sehingga bisa juara di Tingkat Provinsi Banten.

” Pemerintah Kota Serang sangat berterimakasih dan apresiasi setinggi-tingginya kepada para peserta OSN yang mewakili Kota Serang di tinggat Nasional, dan para Guru yang sudah mengorbankan dedikasinya untuk membantu” ucap syafrudin

” Kami berharap para peserta sungguh-sungguh dalam mengikuti pembinaan pembelajaran jangan sampai lengah, jaga kesehatan dan tetap semangat” lanjutnya

” Pemusatan Bimbingan Belajar perserta OSN akan dilaksanakan di SDN 2 Kota Serang dan SDIT Al – Azhar 10 Kota Serang” 

Kota Serang mengirim 3 Peserta untuk OSN tingkat Nasional, Pada Perlombaan Matematika akan di ikuti oleh Ayrahma Zhafirah. W dari SDN 2  Kota Serang dan Ratu Aisyah. N dari SDIT Al – Azhar 10 Kota Serang, sedangkan untuk perlombaan IPA akan di ikuti oleh Shofwatu Huril. A dari SDIT An Nur Cipocok Jaya.

“Kami berharap para peserta akan meraih juara 1 dan mengharumkan nama Kota Serang di Tingkat Nasional”. Ujarnya.

(REDAKSI)

Related Articles

Leave a reply

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Tetap Terhubung

1,250FansSuka
1,506PengikutMengikuti
550PelangganBerlangganan

TRENDING

Konflik Sengketa Lahan Antara Pemkot Cilegon Dengan Masyarakat Mendapat Keseriusan Menteri ATRBPN

66
CILEGON — Berdasarkan Sumber dari Aktivis Pemerhati Kebijakan Publik Aris Moenandar, Dalam keterangan tertulisnya, bahwa telah diterima Surat dari Kementerian Agraria dan Tata Ruang...

Pelayanan Buruk! Ibu Hamil Hampir Melahirkan di Angkot karena Puskesmas Taktakan Tutup

0
Serang – Buruknya pelayanan di Puskesmas Taktakan, Kecamatan Taktakan, Kota Serang, kembali mencoreng dunia kesehatan. Seorang ibu hamil nyaris melahirkan di dalam angkot setelah...

Program Ketapang 2024 di Desa Kendayakan Diduga Sarat Penyimpangan, Kades Bungkam!

0
Serang - Program Ketahanan Pangan (Ketapang) Hewani di Desa Kendayakan, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang, Banten, kini menjadi sorotan. Program yang dibiayai oleh Dana Desa...

Proyek SMPN 1 Gunungsari Sarat Masalah: Bangunan Cacat, Upah Pekerja Belum Dibayar

0
Serang – Proyek pembangunan dan rehabilitasi gedung SMPN 1 Gunungsari yang dikerjakan oleh CV Berkah Abadi ternyata menyisakan banyak persoalan. Meski proyek senilai Rp...

Dugaan Kejanggalan Anggaran di Kecamatan Mancak: Kades Menghindar, Sekdes Berkilah 

0
Serang, Penasultan.co.id – Dugaan kejanggalan dalam anggaran peningkatan kapasitas perangkat desa di Kecamatan Mancak, Kabupaten Serang, kian menguak. Di tengah pertanyaan publik, Kepala Desa...
- Advertisement -

Artikel Terbaru