Jumat, Maret 14, 2025

Pemilihan Ketua SPN Nikomas Gemilang Dimenangkan Nomor Urut 1

Serang – Serikat Pekerja Nasional (SPN) Kawasan Industri Nikomas Gemilang menggelar Konferta IX untuk memilih Ketua SPN periode 2023 -2027, di kawasan Industri Nikomas Gemilang pada Rabu (5/7) sampai dengan hari Kamis (6/7), di TPS kawasan industri nikomas gemilang.

Pemilihan PSP SPN Kawasan Industri Nikomas Gemilang di ikuti 3 calon yaitu, Suprihat, SH dari Nike PCI, Mulyadi, S. Pd., MM dari Asics, dan Suyanto dari PCI Nike. Dan ketiganya adalah Anggota PSP SPN calon ketua PSP SPN kawasan Industri Nikomas Gemilang.

Dari 3 calon hasil pemilihan yang di lakukan, Calon No urut 1 yaitu Suprihat, SH. Yang terpilih menjadi ketua PSP SPN Nikomas gemilang, yang sebelumnya pernah menduduki ketua SPN Nikomas gemilang juga.

Disampaikan oleh ketua PSP SPN Suprihat, SH. Seusai dirinya terpilih, menyampaikan bahwa akan berkomitmen memperjuangkan hak-hak karyawan.

“Alhamdulillah terimakasih kepada seluruh jajaran dan karyawan, atas kepercayaan temen-temen untuk melanjutkan program-program yang masih, belum rampung, terpilih saya kembali tentunya Tantangan kedepan yang semakin besar, terkait situasi ekonomi global yang mengakibatkan penurunan order yang dialami perusahaan mungkin saja akan berimbas buruk pada pekerja.. PHK misalnya, karyawan atau penurunan nilai kesejahteraan buruh, ujarnya. Jumat,(07/07/2023)

“SPN kedepan ‘lanjut kata dia’ tentu harus dapat menjawab tantangan tersebut, agar bagaimana dapat memberikan perlindungan pada anggota, serta memperjuangkan hak-haknya karyawan. Pungkasnya. 

Terpilih nya ketua SPN nikomas Gemilang Suprihat, SH menjadi dua periode, Banyak yang memberikan selamat, salah satu nya dari ketua SPN kabupaten serang, Asep Saefulloh.SH.MM.

“Semoga periode kedepan memiliki tim kerja yang solid sehingga diberikan kekuatan untuk menghadapi segala tantangan dalam mencapai tujuan kesejahteraan anggota SPN pada umumnya, saya selaku ketua SPN kabupaten serang, mengucapkan selamat atas terpilihnya kembali ketua SPN nikomas Gemilang Suprihat, SH semoga kedepannya bisa meneruskan program kerja Serikat Pekerja Nasional. (SPN).

(red)

ARTIKEL TERKAIT

Leave a reply

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -

Paling Populer

HOT POST

Proyek SMPN 1 Gunungsari Sarat Masalah, Dindikbud Serang Dinilai Tak Bertindak Tegas

0
Serang – Proyek pembangunan dan rehabilitasi gedung SMPN 1 Gunungsari yang dikerjakan oleh CV Berkah Abadi menuai polemik. Meski diduga menyisakan berbagai persoalan, Dinas...

Polres Metro Jakpus dan Media Gelar Buka Puasa Bersama, Bagikan Takjil ke Masyarakat

0
Penasultan.co.id, Jakarta – Bulan suci Ramadan menjadi momentum bagi umat Islam untuk meningkatkan amal ibadah dan berbagi dengan sesama. Semangat kebersamaan ini juga ditunjukkan...

Dokter Gigi di Dinsos DKI Jakarta Raih Penghargaan dari Rekan Indonesia

0
JAKARTA – Dr. Drg. Maria Margaretha, seorang dokter gigi yang juga pejabat di lingkungan Pemprov DKI Jakarta, mendapatkan penghargaan dari Rekan Indonesia atas dedikasinya...

Proyek SMPN 1 Gunungsari Sarat Masalah: Bangunan Cacat, Upah Pekerja Belum Dibayar

0
Serang – Proyek pembangunan dan rehabilitasi gedung SMPN 1 Gunungsari yang dikerjakan oleh CV Berkah Abadi ternyata menyisakan banyak persoalan. Meski proyek senilai Rp...

Pelayanan Buruk! Ibu Hamil Hampir Melahirkan di Angkot karena Puskesmas Taktakan Tutup

0
Serang – Buruknya pelayanan di Puskesmas Taktakan, Kecamatan Taktakan, Kota Serang, kembali mencoreng dunia kesehatan. Seorang ibu hamil nyaris melahirkan di dalam angkot setelah...